Cara Mendownload Semua Foto Di Facebook Dengan Mudah


Facebook merupakan jejaring sosial Terbesar di dunia. Dan menjadi tempat Orang berkumpul dan berbagi hal2 menarik yang dialaminya. Termasuk, membagi foto2 yang telah diabadikan dalam kegiatan nya di dunia nyata. Secara tidak sadar, facebook juga menjadi tempat kita menyimpan foto2 kita secara online yang jjuga bisa menjadi backup foto anda. Dalam tulisan ini, saya akan memberitahukan cara mudah mendownload semua foto yang ada di Facebook anda. Silahkan disimak penjelasannya berikut :

  • Pertama, login ke facebook anda. ( disarankan login melalui Komputer/ PC anda)
  • Cari Menu Settings, hingga terlihat seperti gambar berikut. 
  • Lihat gambar diatas, kemudian klik yang diberi tanda kotak.
  • Akan terlihat gambar berikut. 
  • Klik Start My archive. Anda akan disuruh isi password anda lagi.  
  • Klik Submit, kemudian akan muncul Pop Up Window. 
  • Klik Start My Archive. 
  • Tunggu beberapa saat, kemudian cek link download yang dikirimkan ke email kita.
  • Done.
Sebenarnya, cara ini untuk membackup seluruh status, catatan, foto, dan hal2 yang berhubungan dengan kita. Semoga membantu anda yang kesulitan download Foto di facebook.

0 Response to "Cara Mendownload Semua Foto Di Facebook Dengan Mudah"

Posting Komentar

*Silahkan komentar dengan baik.
*Link aktif otomatis terhapus.
*Komentar harus relevan dengan artikel.